Cara Unik Chatting di Instagram (Android)

Cara Unik Chatting di Instagram (Android)
Kayaknya dari namanya sudah terdengar menarik, hehehe... Kali ini ane akan share artikel Cara Unik Chatting Di Instagram (Android). Sebenernya artikel ini lebih direkomendasikan untuk dibaca dari smartphone android, yang pastinya sudah ter-instal aplikasi Instagram (ya iyalah). Langsung saja simak berikut ini

Cara Unik Chatting di Instagram (Android)

1. Buka aplikasi Instagram
2. Setelah dibuka, klik icon Instagram Direct yang letaknya di kanan atas
Setelah dibuka, klik icon Instagram Direct yang letaknya di kanan atas

3. Download gambar "chat me" berikut ini untuk mengajak chat
Download gambar "chat me"
Silahkan download gambar ini
4. Kembali ke Instagram Direct, klik icon + yang berada di atas
Kembali ke Instagram Direct, klik icon + yang berada di atas

5. Pilih gambar dengan gambar "chat me" yang ente download tadi
6. Pilih siapa yang ingin anda ajak untuk chat. Ente juga bisa pilih lebih dari satu orang
7. Ketik tulisan untuk mengajak chat (misal: bro, gue mau nanya... atau hai, mau ngobrol sama ane gak?)
8. Selesai. Ente tinggal tunggu jawaban dari orang yang ente ajak untuk chat.

Memang terdengar unik. Tapi memang ini saja caranya. Simple kan?

Catatan:
Artikel ini memiliki hak cipta, dilarang meng copy & paste. Kalau ingin meng copy paste artikel ini, silahkan beri sumbernya dengan kata "Leppy Hitam" beserta link artikel ini :')

7 Responses to "Cara Unik Chatting di Instagram (Android)"

  1. wah unik banget nih caranya :) langsung nyoba ah :D hehe

    ReplyDelete
  2. Duh gue nggak seneng main instagram vruh, jadi sulit bih buat bayangin yang dimaksudkan lo vruh.... mungkin gue harus daftar dan download dulu nih aplikasi

    ReplyDelete
  3. duh ane ga punya instragram sob, hp masih bebe nih :(

    ReplyDelete
  4. Keren juga nih triknya. Ada-ada aja nih admin :D

    ReplyDelete

Gunakanlah form komentar dengan bijak :)